KATA BIJAK HARI INI

Ilmu yg kau miliki akan mati terkubur dengan jasadmu ketika mati
kecuali kau membagikanya kepada orang lain
niscahya ilmu yang bermanfaat akan menjadi penyejukmu
di alam sesudah mati....

Minggu, April 24, 2011

Cara Pendaftaran Pada Google Adsense Camp


sedikit penjelasan
Adsense camp adalah salah satu tempat di internet untuk ber bisnis. Merupakan alternatif bagi bloger yang blog/ web nya ditolak oleh google adsense.

Proses bisnisnya relatif mudah,
Untuk menjadi seorang web owners yang harus Anda lakukan adalah :
- Silakan lakukan pendaftaran terlebih dahulu dengan mengisikan data diri Anda.

- Lakukan konfirmasi pendaftaran pada email yang kami kirimkan.
- Login ke AdsenseCamp.com dengan menggunakan username dan password  Anda.

- Tambahkan website Anda, tekan submit dan tunggu konfirmasi.
- Ambil code script iklan AdsenseCamp untuk website Anda, pasang pada web Anda.
- Silakan buka website Anda, apabila konfigurasi telah dilakukan dengan benar, maka iklan kami akan langsung terlihat pada website Anda.
Langkah-langkah mendaftar Adsense Camp

1. Buka situs http://adsensecamp.com/ klik create publisher account.
2. Masukkan data2 profil kemudian tekan next.
3. Masukkan username twitter (optional)
4. Chek email lihat informasi bahwa pendaftaran diterima,








oke sobat sampai disini dulu info dari saya
silahkan mencoba semoga berhasil menjadi pembisnis yang hebatt....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar